Laman

13.5.10

WAHAI RASULLULLAH,WAHAI JUNJUNGANKU


Assalamualaiku Warahmatullahi Wabarakatuh..
Wahai Saudaraku,ini dia catatan saya....maaf bila banyak salahnya:

Suatu ketika Ada sekumpulan orang yang sedang berkumpul...1 orang diantara mereka
bernyanyi sebuah lagu,"UNTUKMU!!!UNTUKMU!!!UNTUKMUUUUUUUUUUUUUUU!!!!!",kata orang itu..
.orang disekelilingnya...semuanya TANPA KECUALI pada tutup hidung(karena baunya mulut orang yang menyanyi itu),serta telinga...karena orang yang menyanyi itu saking semangatnya orang yang dari jarak 100 km aja masih mendengarnya sangat nyaring.
Lalu,datang seorang ustadz kesana karena mendengar suara itu...........secara spontan
orang yang bernyanyi itu langsung menghentikan nyanyiannya...lalu sang ustadz tadi pun menyuruh agar mereka semua bershalawat...semuanya bershalawat,kecuali orang yang menyanyi tadi,karena ia tidak hapal...Lalu,ustadz tadi menanyakan mengapa orang itu tidak bershalawat...
"Tidak hapal ustadz,...",jawabnya
"lah,masa' lagu aja hapal tapi shalawat gak hapal?",jawab ustadz tersebut.
orang itu pun secara spontan lagi diam malu-malu,sedangkan,teman-temannya pada nyengir....
=======================================================
Shalawat....jika saja menyanyi lagu Ungu,ST12,dll. dengan merdu...tetapi,bershalawat dengan gaya orang mau mati....itu sungguh keterlaluan....

"Sesungguhnya Allah dan malaikat-malaikat-Nya bershalawat untuk Nabi. Hai orang-orang yang beriman, bershalawatlah kamu untuk Nabi dan ucapkanlah salam penghormatan kepadanya"(Q.S.Al-Ahzab/33:56)

“Barangsiapa bershalawat kepadaku atau memohonkan untukku al-Wasilah (membaca do’a setelah adzan) pasti mendapat syafaatku pada hari kiamat.” (Hadits riwayat Muslim, Abu Daud at-Tirmidzi dan an-Nasa`i)

Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar